Loading the player...


INFO:
Jumlah korban tewas imbas kebakaran besar bak neraka di Los Angeles, California, AS, bertambah menjadi 24 orang per Minggu (12u002F1u002F2025) pukul 17.01 waktu setempat. Empat kebakaran aktif di wilayah Los Angeles telah membakar lahan seluas lebih dari 16.000 hektare, dengan api menghancurkan lebih dari 12.000 bangunan. Kebakaran hutan dahsyat itu bisa menjadi yang termahal di negara ini. Perkiraan awal oleh AccuWeather menyebutkan kerusakan dan kerugian ekonomi sejauh ini antara US$135 miliar hingga US$150 miliar (Rp2.202 triliun hingga Rp2.447 triliun). - Selengkapnya kunjungi website dengan klik link di bio atau download aplikasi di AppStore dan Google Play Store.
Jumlah korban tewas imbas kebakaran besar bak neraka di ...